Materi PAI dan Budi Pekerti - Indahnya Nama-Nama Allah Swt (Asmaul husna) PAdBP kelas 6 bab 3 semester 1

Asmau'ul husna - Materi PAI dan Budi pekerti bab 3 kelas 6 semester 1 -Indahnya Nama-Nama Allah Swt

A Al-Asma'u Al-Husna: As-Samad, Al-Mugtadir, Al-Muqaddim, dan Al-Baqi' yang indah, jadi 

Al-Asma'ul al-Husna artinya nama-nama Alah yang indah, baik, agung, dan mulia sesuai dengan sifat-sifat-Nya. 

Ayo mempelajari al-Asma'u al- Husna as-Samad, al-Muqtadir, al-Muqaddim, dan al-Baqi dengan saksama!

1. As-samad Allah itu as-Samad, artinya Allah itu Maha Dibutuhkan. Allah sangat dibutuhkan oleh semua ciptaan-Nya. Alah adalah tempat mengadu dan meminta pertolongan dan pertindungan. Allah Swt. adalah satu-satu-Nya eksistensi yang berhak menjadi sandaran untuk segala pertolongan. Allah Swt menjadi tujuan sekaligus sandaran dari segala harapan dan pertolongan. Perhatikan surah al-khlas beserta terjemahannya di bawah ini dengan saksama! 

 Artinya: "Katakanlah: "Dia-lah Alah, yang Maha Esa, Alah adalah Tuhan yang bergantung kepada-Nya segale sesuatu. Dia tiada beranak dan tidak pula dperanakkan, dan tidak ade seorangpun yang setara dengan Dia" 

2. Al-Muqtadir Allah itu al-Muqtadir, artinya Alah itu Maha Berkuasa. Allah maha berkuasa atas segala makhluk ciptaan-Nya, langit dan bumi serta alam dan isinya. Allah Swt. Maha Kuasa dalam menentukan segala sesuatu berdasarkan kekuasaan-Nya. Dalam Q.S al-Qamar 42 sifat al-Muqtadir menjadi kata sfat dan al-Aziz yang menjelaskan kekuasaan-Nya menyiksa hamba-hamba-Nya yang durhaka Sedang dalam Q.S. al-Qamar: 55 kata al-Muqtadir menjadi kata sitat dari al-Aziz yang menjelaskan kekuasaan- Nya dalam memberi kanunia syurga.  (pada seluruh hamba-Nya yang beriman dan beramal salih) 

3. Al-Muqaddim Alah itu al-Muqaddim, artinya Alah yang mendahulukan sesuatu atas sesuatu yang lainnya. Meletakkan pada tempatrya, sesuatu yang pantas didahulukan, Allah dahulukan. Allah mendahulukan dan mengutamakan siapa pun yang dikehendaki-Nya. Allah Swt. berhak mengutamakan beberapa manusia plihan-Nya seperti para nabi, sahabat, dan para ulama Salh, Allah juga berkuasa memajukan adzab atau sksa pada hamba- hamba-Nya yang durhaka, atau juga mengakhirkannya. 

4. Allah itu al-Baqi, artinya Alah tu Maha Kekal. Dia hidup selama-lamanya tidak akan pernah berakhir. Selain dari-Nya akan binasa dan mengalami kepunahan dan kehancuran, seperti disebutkan dalam firman Alah Swt di bawah: 

ويبقى وجه ربك و الجلال والإكرام

Artinya:

"Dan tetap kekal Dzat Tuhanmu yang mempunyai kebesaran dan kemuliaan." (Q.S. ar-Rahmān: 27)

Al-Baqi juga berarti bahwa Allah lah satu-satunya Dzat yang kekal dan abadi. Tidak ada satu apapun atau siapa pun yang mampu membinasakan atau menghancurkan-Nya. Al-Baqi juga bisa diartikan bahwa segala siksa dan pahala-Nya bersifat kekal, tidak akan binasa seperti apa yang dilakukan oleh umat manusia dijelaskan dalam Q.S. Tāhā: 73.

Simak Video Pembelajarannya Indahnya Nama-Nama Allah Swt (Asmaul husna) PAdBP kelas 6 bab 3 semester 1:

Belum ada Komentar untuk "Materi PAI dan Budi Pekerti - Indahnya Nama-Nama Allah Swt (Asmaul husna) PAdBP kelas 6 bab 3 semester 1"

Posting Komentar

Trimakasih sudah membaca artikel kami, silahkan tinggalkan komentar jika ada keluhan mengenai link yang mati atau artikel rusak silahkan laporkan kepada kami ya !!!!

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel