Berkata Baik sopan dan santun - Kumpulan Soal PAI dan Budi Pekerti PAdBP Kelas 1
Assalamu'alaikum, salih dan salihah ku...
Alhamdulillah setelah menyimak video Tentang Berkata Baik Sopan dan Santun,
Silahkan dikerjakan tugas dibawah ini ya:
1. Jika kita tidak bisa berkata baik maka kita lebih baik...
a. ramai
b. diam
c. mengejek
2. Jika kita bertemu dengan bapak ibu guru kita hendaknya mengucap..
a. salam
b. diam saja
c. bersembunyi
3. Jika kita berbicara kepada orang lain hendaknya kita berbicara dengan..
a. kasar
b. keras
c. sopan dan santun
4. jika kita berbicara kasar dan kotor kepada orang lain maka kita akan...
a. dijauhi teman
b. di sayang teman
c. disayang guru
5. Akhlak Mahmudah merupakan akhlak yang..
a. baik
b. buruk
c. biasa
6. Berkata kotor kepada teman merupakan perbuatan yang.
a. mulia
b. tercela
c. mulia
7. Jika ada teman kita yang yang yang berbicara maka sikap kita...
a. acuh
b. ikut bicara
c. diam mendengarkan
8. jika ada sesorang yang berbeda pendapat dengan kita maka kita harus...
a. marah
b. menegur
c. menghargai
9. jawaban jika ada orang yang menyapa kita dengan bacaan " assalamu'alaikum" adalah
a. diam saja
b. wa'alaikumussalam
c. astaghfirullah
10. aku selalu berkata baik, sopan dan.......
a. kasar
b. santun
c. tercela
kirim ke ust japri ya...
jawabannya saja jangan lupa beri nama dan nomer absen..
✊😁semngat...
Belum ada Komentar untuk "Berkata Baik sopan dan santun - Kumpulan Soal PAI dan Budi Pekerti PAdBP Kelas 1"
Posting Komentar
Trimakasih sudah membaca artikel kami, silahkan tinggalkan komentar jika ada keluhan mengenai link yang mati atau artikel rusak silahkan laporkan kepada kami ya !!!!